16 Mei 2009

Amigurumi Pattern : Ice Cream



Cone


Baris 1 : 4 sc menjadi 1 lingkaran
Baris 2 : 1ch, 2 sc pada masing-masing tusukan (8 tusukan)
Baris 3 : 1 ch, * 1 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali (12 tusukan)
Baris 4 : 1 ch, * 2 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali ( 16 tusukan)
Baris 5 : balik lingkaran.1 ch, 16 sc
Baris 6 : 1 ch, sc pada tiap tusukan (16 tusukan)
Baris 7 : 1 ch, sc pada tiap tusukan (16 tusukan)
Baris 8 : 1 ch, * 3 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali ( 20 tusukan)
Baris 9 : 1 ch, sc pada tiap tusukan (20 tusukan)
Baris 10 : 1 ch, sc pada tiap tusukan (20 tusukan)
Baris 11 : 1 ch, * 4 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali ( 24 tusukan)
Baris 12 : 1 ch, sc pada tiap tusukan (24 tusukan)
Baris 13 : 3 ch (dc pertama), balik lingkaran, 23 dc
Baris 13 : 3 ch (dc pertama), balik lingkaran, 23 dc

Es krim

Baris 1 : 4 sc menjadi 1 lingkaran
Baris 2 : 1ch, 2 sc pada masing-masing tusukan (8 tusukan)
Baris 3 : 1 ch, * 1 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali (12 tusukan)
Baris 4 : 1 ch, * 2 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali ( 16 tusukan)
Baris 5 : 1 ch, * 3 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali ( 20 tusukan)
Baris 6 : 1 ch, * 4 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali ( 24 tusukan)
Baris 7 : 1 ch, * 5 sc, 2 sc pada sc selanjutnya * ulangi 4 kali ( 28 tusukan)
Baris 8-10 : 1 ch, sc pada tiap tusukan (28 tusukan)
Baris 11 : 1 ch, *3 hdc pada sc selanjutnya, sl st* ulangi

Tidak ada komentar: